Add caption |
Nah untuk dapat login di Blogger, sebelumnya anda harus memiliki akun/email (Gmail), ingat harus gmail.
Bagaimana jika saya belum memiliki akun gmail ? silahkan anda buat akun gmail dulu!
Bagaimana membuat akun gmail ? silahkan anda lihat cara membuat akun gmail > disini
Membuat Blog Di Blogspot/Blogger
ikuti
langkah-langkah dibawah ini :
- Buka browser anda dan masukkan alamat web www.blogger.com > masuk/sign.
- Jika
anda telah membuat
Profil Google+ "akan muncul halaman seperti pada gambar
berikut" > klik Lanjut ke Blogger.
- Anda
sampai kepada halaman depan blogger > klik New Blog/Blog Baru.
- Buatlah
judul yang bagus dan menarik untuk blog anda, Lalu anda buat alamat blog anda
dengan alamat yang sesederhana mungkin.
- Jelajahi
blog anda > klik judul blog untuk masuk.
- Blog
anda telah dibuat.
lihat juga cara :
Membuat Artikel Dan Cara Publikasinya
Cara Mengatur Tampilan Template Blog Agar Tampak Lebih Menarik
Membuat Email Gmail
Semoga Bermanfaat
Membuat Blog Di Blogspot/Blogger
Cara Mengatur Tampilan Template Blog Agar Tampak Lebih Menarik
Membuat Email Gmail
Semoga Bermanfaat